RPP K13 Kelas 8



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(MATERI PEER-TEACHING PELATIHAN K13)
                                                        
Satuan Pendidikan                          : SMP YAYASAN PUPUK KALTIM
Mata Pelajaran                                 : Bahasa Indoesia
Kelas/semester                                 : VIII/Semester Satu
Materi Pokok                                    : Teks Cerita Moral/Fabel
Alokasi Waktu                                  : 1 x pertemuan ( 2 JP)

A.      Kompetensi Inti
1.   Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2.   Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli   (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3.  Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4.   Mengolah, dan menyaji dan menalar  dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B.      Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

No
Kompetensi Dasar
Indikator Pencapaian Kompetensi
1
1.2     Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah Tuhan yang Maha Esa sebagai sarana memahami informasi lisan dan tulis.
1.2.1         Terbiasa menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar sebagai implementasi rasa syukur kepada Tuhan atas keberadaan bahasa Indonesia, di antaranya dalam menjelaskan isi  teks cerita moral/fabel

2

2.2 memiliki perilaku peduli, cinta tanah air, dan semangat kebangsaan atas karya budaya yang penuh makna
2.5.1        Menunjuka sikap peduli terhadap sesama
2.5.2        Menunjukkan sikap merasa senang/antusias dan bangga atas karya budaya bangsa dengan berupa teks cerita fabel

3
3.1       Memahami teks cerita moral/fabel, ulasan, diskusi, cerita prosedur, dan cerita biografi baik melalui lisan maupun tulisan
3.1.1     Memahami isi teks cerita moral/fabel melalui lisan maupun tulisan.






4
4.1       Menangkap makna teks cerita moral/fabel, ulasan, diskusi, cerita prosedur, dan cerita biografi baik secara lisan maupun tulisan

4.1.1     Menjawab pertanyaan yang terkait dengan isi teks cerita moral/fabel.
               






  
C.      Tujuan Pembelajaran  

Kompetensi Sikap

1.                  Terbiasa menunjukkan sikap peduli membantu sejawat dalam berdiskusi tentang isi,  struktur teks, dan unsur kebahasaan pada teks cerita moral/fabel
2.                  Selalu menunjukkan sikap merasa senang dan bangga atas karya budaya bangsa dengan berupa teks cerita fabel
3.                  Banyak mengenal judul-judul cerita moral/fabel karya Indonesia

Kompetensi Pengetahuan dan Keterampilan

Pertemuan ke-1
Ssetelah membaca sebuah teks moral/fabel berjudul “Kupu-Kupur Berhati Mulia”, peserta didik mampu
1)      memahami isi teks cerita moral/fabel secara lisan maupun tulisan dengan baik


D.      Materi Pembelajaran 

Pertemuan ke-1
1)      Teks puisi “Gajah” pada halaman 3
2)      Gambar semut bekerja sama pada halaman 4
3)      Teks moral/fabel berjudul “Kupu-Kupu Berhati Mulia” pada halaman 5
4)      Pertanyaan-pertanyaan tentang isi teks moral/fabel berjudul “Kupu-Kupu Berhati Mulia” pada halaman 6


E.       Metode Pembelajaran
·      Pendekatan Saintifik
·      Model Pembelajaran Discovery learning
·      Sintak:
1)      Membangun konteks
2)      Pemodelan teks
3)      Pemecahan masalah secara bersama
4)      Pemecahan masalah secara individual


F.       Media , Alat, dan Sumber Belajar
1)      Media
·         Teks puisi gajah
·         Teks Cerita moral/fabel berjudul “Kupu-kupu berhati mulia”
·         Tayangan cuplikan film /gambar/foto fauna
·         Media power point
·         Lembar Kerja Siswa

2)      Alat dan bahan
·         LCD
·          Boneka

3)      Sumber
Alwi, Hasan. 2003. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Edisi IV. Jakarta: Balai Bahasa. hlm. …
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013a. Bahasa Indonesia: Wahana Pengetahuan. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Hlm.5-7
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013b. Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan: Buku Guru. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Hlm6-7 
Penulis. Tahun. Pelajaran Mengarang. Jakarta: Kompas-Gramedia. (Kumpulan Cerita moral/fabel)
Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2003. Kamus Besar Bahasa I
Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2010. Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
www. Google.com



G.     Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran            

Pertemuan  Pertama

Pendahuluan  (20 menit) - membangun konteks
1)      Peserta didik merespon salam guru
2)      Peserta didik dengan dipimpin temannya bersama guru melakukan doa bersama sebelum pembelajaran dimulai
3)      Peserta didik merespon pertanyaan guru tentang keadaan siswa di kelas
4)      Siswa menerima informasi kompetensi materi, tujuan pembelajaran, manfaat, dan langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan.
5)      Peserta didik merespon alat peraga berupa boneka fauna yang diperlihatkan guru
6)      Siswa mendengarkan pembacaan puisi berjudul “Gajah”
7)      Siswa berdiskusi  tentang puisi “Gajah” dan mengisi  Lembar Kerja 1
8)      Siswa mengamati gambar semut yang sedang bekerja sama.
9)      Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan tentang gambar semut yang bekerjasama tersebut
10)  Siswa menyimpulkan hasil mengamati puisi gajah dan gambar semut yang bekerja sama tersebut sesuai dengan tema pembelajaran.

Kegiatan inti (50 menit)
Mengamati :
·         Siswa  membaca teks moral/fabel berjudul “Kupu-kupu berhati mulia” pada halaman 5
Menanya
·         Siswa memberikan pendapat tentang isi teks moral/ fabel “Kupu-kupu berhati mulia” pada halaman 5
·         Siswa dan guru bertanya jawab menjawab tentang isi tekas cerita fabel “Kupu-kupu Berhati Mulia” untuk membangun pemahaman tentang teks cerita moral/fabel  Indonesia.
 Mengumpulkan data
·               Peserta didik diarahkan untuk membentuk kelompok, untuk menarik perhatian mereka, guru meminjamkan salah satu boneka kepada setiap kelompok sebagai mascot dan nama kelompok
·               Setiap kelompok mendapatkan Lembar Kerja 2  yang sesuai dengan nama dan mascot kelompok
·               Peserta didik mendiskusikan isi teks cerita fabel “Kupu-Kupu Berhati Mulia”
·               Peserta didik mengisi  jawaban-jawaban pertanyaan pada lembar kerja 2

Menalar
·                Peserta didik membandingkan hasil diskusi tentang isi cerita fabel “Kupu-Kupu Bermati Mulia” antarteman dalam kelompoknya dengan jujur dan peduli.


Mengkomunikasikan
·         Peserta didik membacakan hasil diskusi setiap kelompok sementara itu kelompok lainnya menaggapinya.
·         Peserta didik menempelkan hasil kerja di madding kelas untuk mendapatkan penilaian dari kelompok lainnya.

Penutup (10 menit)
1. Guru dan siswa melalukan refleksi terkait dengan pembelajaran yang baru berlangsung.
2. Guru memberikan kuis sederhana untuk mengukur ketercapaian pembelajaran hari ini dengan  mengisi Lembar Kerja 3
4. Guru memberikan penguatan terhadapa hasil kerja siswa.
3. Guru memberikan tugas untuk pengayaan atau remidi kepada siswa.

H.     Penilaian

I.        Penilaian Sikap
a.       Teknik                  : Pengamatan Sikap
b.      Bentuk                 : Lembar Pengamatan
c.       Instrumen           :


Aspek
Indikator Perilaku
Skor
1
2
3
4
Jumlah skor
Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia

Terbiasa menggunakan bahasa Indonesi dengan baik dan benar







memiliki perilaku peduli, cinta tanah air, dan semangat kebangsaan atas karya budaya yang penuh makna
Menunjuka sikap peduli terhadap sesama

Menunjukkan sikap merasa senang/antusias dan bangga atas karya budaya bangsa dengan berupa teks cerita fabel
karya Indonesia








Memiliki perilaku tanggung jawab dalam menagkap makna  teks moral/fabel
Menunjukkan perilaku tanggung jawab dalam menjawab pertanyaan tentang isi teks




Jumlah skor


KETERANGAN:
4         = Selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3     = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak melakukan
2     = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1     = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
     
    NILAI SIKAP                                 = JUMLAH SKOR/12 X 100


  Keterangan predikat:
 
PREDIKAT
NILAI
Sangat Baik (SB)
80≤AB≤100
Baik (B)
70≤B≤79
Cukup (C)
60≤C≤69
Kurang (K)
<60 span="">

a.    Penilaian Diri

No
Pernyataan
TP
KD
SR
SL

1
Saya peduli dengan lingkungan di sekitar saya





2
Saya bangga dengan hasil karya bangsa berupa cerita-cerita fabel/moral Indonesia





3
Saya  membaca teks fabel








Jumlah Skor



SKOR: SL = 4; SR = 3; KD=2; TP=1
          NILAI SIKAP                               = JUMLAH SKOR/16 X 100







          Keterangan predikat:
 
PREDIKAT
NILAI
Sangat Baik (SB)
80≤AB≤100
Baik (B)
70≤B≤79
Cukup (C)
60≤C≤69
Kurang (K)
<60 span="">

b.     Penilaian Antar Peserta Didik
No
Pernyataan
YA
TIDAK
1
Selama   melakukan tugas kelompok bekerjasama dengan teman satu kelompok


2
Mencatat data dengan teliti dan sesuai dengan fakta


3
Melakukan tugas sesuai dengan jadwal yang telah dirancang


4
Membuat tugas terlebih dahulu dengan membaca literature yang mendukung tugas


Jika jawaban ya, nilainya 1; jika tidak, nilainya 0

          NILAI SIKAP                                 = JUMLAH SKOR/4 X 100

          Keterangan predikat:
 
PREDIKAT
NILAI
Sangat Baik (SB)
80≤AB≤100
Baik (B)
70≤B≤79
Cukup (C)
60≤C≤69
Kurang (K)
<60 span="">

c.   Jurnal
Nama        :
Kelas        :

No.
Hari, Tanggal
Kejadian
Keterangan
/tindak lanjut
1









  













II. Instrumen Penilaian Pengetahuan
a.Teknik               : Tes tertulis
b. bentuk            : uraian
c. instrument     :
a.       Menjawab pertanyaan tentang isi teks l/fabel berjudul “Kupu-kupu berhati Mulia”
Jawablah pertanyaan-pertanyaa berikut!
1.      Siapakah tokoh dalam cerita itu?
2.      Apa masalah yang muncul dalam teks tersebut?
3.      Apa yang dirasakan tokoh dalam dalam teks itu?
4.      Mengapa si semut dikatakan sombong?
5.      Mengapa si kupu-kupu dikatakan berhati mulia?
6.      Sebutkan contok kebaikan kebaikan sifat tokoh dalam teks !
7.      Sebutkan contoh keburukan –keburkan sifat tokoh dalam teks!
8.      Coba sebutkan satu kebaikan dan keburukan sifat yang pernah kalian lihat di sekitarmu?
9.      Setujukah kalian jika ada musibah kita harus saling tolong-menolong?
10.  Kepompong mempunya sebuah siklus kehidupan. Saat menjadi kepompong ia hanya diam dan tidak bias pergi ke mana-mana. Selanjutnya dia bahagia saat menjadi kupu-kupu. Begitulah kehidupan. Bagaimana pendapat kalian tentang hal ini?


Pedoman penskoran:
Jawaban benar, nilainya 1; jawaban salah, nilainya 0
Nilai  X 100

Nilai konversi =  x 4

c.       Instrumen Penilaian Keterampilan

a.        Praktik
Bacalah dengan saksama teks moral/fabel “Ji Ji Jerapah dan Kus Tikus” pada halaman 12, kemudian jawablah pertanyaan-pertanyaan tentang isi teks tersebut!
1.      Siapakah tokoh dalam cerita itu?
2.      Di mana latar cerita terjadi?
3.      Apa masalah yang muncul dalam teks tersebut?
4.      Bagaimana penyelesaian terhadap masalah tersebut?
5.      Apakah amanat yang dapat kita petik dari cerita fabel tersebut?

Pedoman penskoran:
Pedoman penskoran:
Aspek
Skor
Siswa mengidentifikasi isi teks cerita moral/fabel

·         Jawaban sempurna
3
·         Jawaban kurang sempurna
2
·         Jawaban tidak sempurna
1
SKOR MAKSIMAL (3 x 3)
9

Nilai  X 100

Nilai konversi =  x 4




                                                                                                Bontang, 8 Agustus 2014

                                                                                                           
                                                                                                Retno Utami, S.Pd.

                                                                                               





LEMBAR KERJA SISWA 1

NAMA KELOMPOK                        :

NAMA ANGGOTA              :


No.
Pertanyaan/pernyataan
Jawaban/Tanggapan

1.
Apakah gajah juga makhluk ciptaan Tuhan?


2.
Pernahkah melihat gajah? Dimana?



3.
Apa saja yang dapat dilakukan gajah?


4.
Apakah kalian pernah berinteraksi dengan gajah? Kapan? Di mana?


5.
Dapatkah kita belajar dari gajah?



1.        
Berikan tanggapanmu terhadap gambar ini?
















2.        




Bagaimana tanggapan kalian terhadap gambar ini?


















LEMBAR KERJA SISWA 2

NAMA KELOMPOK                        :

NAMA ANGGOTA              :


1.Bacalah teks cerita fabel berjudul “Kupu-Kupu Berhati Mulia” pada halaman 4
2. Jawablah pertannyaan berikut ini!

No.
Pertanyaan

             Jawaban
Koreksi
1.


Siapakah tokoh dalam cerita itu?




2.


Apa masalah yang muncul dalam teks tersebut?




3.


Apa yang dirasakan tokoh dalam dalam teks itu?




4.


Mengapa si semut dikatakan sombong?




5.


Mengapa si semut dikatkan berhati mulia?




6.


Sebutkan contok kebaikan kebaikan sifat tokohdalam teks !



7.


Sebutkan contoh keburukan –keburkan sifat tokoh dalam teks!


8.



Coba sebutkan satu kebaikan dan keburukan sifat yang pernah kalian lihat di sekitarmu?


9.



Setujukah kalian jika ada musibah kita harus saling tolong-menolong?


10.
Kepompong mempunyai sebuah siklus kehidupan. Saat menjadi kepompong ia hanya diam dan tidak bias pergi ke mana-mana. Selanjutnya dia bahagia saat menjadi kupu-kupu. Begitulah kehidupan. Bagaimana pendapat kalian tentang hal ini?






Pedoman penskoran:
Jawaban benar, nilainya 1; jawaban salah, nilainya 0
Nilai  X 100






LEMBAR KERJA 3
REFLEKSI

NAMA KELOMPOK                        :
NAMA ANGGOTA              :


No.
Pernyataan
Ya
Tidak
Konfirmasi

1.
Sudah lebih jelas apakah teks fabel itu?



Fabel adalah………………………………………………

Ciri-ciri teks fabel ………………………………………..

Mengapa teks fabel?


2.
Sudah bisa  memahami isi teks fabel “Kupu-Kupun Berhati Mulia’?


Garis besar isi teks fabel “kupu-kupu berhati mulia”:
a.
b.
c.
d.

3.
Apakah kalian merasakan manfaat/hikmah berkelana di dunia fauna?




Manfaatnya:……………………………………………….
4.
Dalam petualang tersebut hewan apa saja yang kalian temui?




Jenis hewan:…………………………………………….
5.
Apakah kalian lebih mencintai makhluk ciptaan Tuhan yang tergolong fauna?

Hewan apa yang menjadi sahabat kalian?





Alasannya:………………………………………………
6.
Apakah kalian bangga dengan karya bangsa berupa keaneragaman teks cerita fabel?

Maukah kalian membaca lebih banyak lagi teks fabel lainnya?




Alasan:




Kisah fauna apa yang ingin kalian ketahui kehidupannya?

7.




Apakah kalian semakin bangga berbahasa Indonesia?


Alasan:


PENUGASAN:
1.Bacalah sebuah teks fabel yang paling ingin kalian ketahui kehidupannya/paling menarik perhatianmu.
2.Buatlah 10 pertanyaan tentang isi teks fabel tersebut!
3.Jawablah pertanyaan-pertanyaan tersebut!
Tugas dikumpulkan pada pertemuan berikutnya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Artikel: Perjalanan Spiritual Sutardji Calzoum Bachri Berawal dari O Amuk Kapak

Rangkuman Materi dan LKS Bahasa Indoesia kls.9

Cerpen: Bumi Dipijak Langit Dijunjung